3 Buah Paling Dicari, Kolesterol Turun dalam Beberapa Hari

3 Buah Paling Dicari, Kolesterol Turun dalam Beberapa Hari - GenPI.co SULSEL
Mengonsumsi buah tertentu bisa membuat kolesterol turun dalam beberapa hari. (Foto ilustrasi: GenPI.co)

1. Pepaya

Pepaya tinggi akan likopen, vitamin C dan E yang menyatu dengan enzim paraxonase.

Enzim akan menghambat terjadinya plak yang menutupi pembuluh darah.

2. Beri (stroberi, blueberry, cranberry)

Penelitian yang dimuat The American Journal of Nutrition menyebut bahwa buah beri dapat meningkatkan kadar kolesterol baik HDL dan menurunkan tekanan darah sistolik.

3. Anggur

BACA JUGA:  Buah Paling Ajaib di Dunia, Kolesterol Turun Tanpa Obat

Jurnal of Agricultural and Food Chemistry melaporkan, anggur mengandung senyawa antioksidan tinggi.

Oksidan ini mampu meningkatkan kolesterol HDL dan menurunkan kolesterol jahat LDL. (hellosehat)

BACA JUGA:  Buah dan Sayur Pengganti Skincare, Kulit Sehat Glowing Alami

Lihat video seru ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya