KPK Bicara Data, Pantas Saja Gubernur Sulsel Bangga, Nih Buktinya

KPK Bicara Data, Pantas Saja Gubernur Sulsel Bangga, Nih Buktinya - GenPI.co SULSEL
Gubernur Sulsel Andi Sudirman Sulaiman berupaya meningkatkan tata kelola pemerintahan yang baik, salah satunya dalam pencegahan korupsi. (Foto: Pemprov Sulsel)

GenPI.co Sulsel - Gubernur Sulsel Andi Sudirman Sulaiman berupaya meningkatkan tata kelola pemerintahan yang baik, salah satunya dalam pencegahan korupsi.

Langkah pencegahan korupsi itu melalui peningkatan capaian nilai Monitoring Center for Prevention (MCP) dari Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).

Pada 2022, nilai MCP Pemprov Sulsel meningkat signifikan menjadi peringkat sebelas dengan 93,63.

BACA JUGA:  Gubernur Sulsel Top Banget, Wisata Baru Manrusu Gowa Bakal Meledak

Sementara pada 2020 MCP peringkat 29 dengan 70,64 persen dan 2021 dengan ranking 16 di 84,93 persen.

Andi Sudirman mengatakan bahwa nilai MCP Pemprov Sulsel dalam dua tahun terakhir di atas rata-rata nasional.

BACA JUGA:  Gubernur Sulsel Perhatian Banget, UMKM dan IKM Sangat Happy

”Rata-rata nasional pada 2021 di angka 72 dan tahun 2022 di angka 80,” katanya dikutip dari laman Pemprov Sulsel, Rabu (18/1).

Dirinya mensyukuri prestasi dalam tiga tahun terakhir nilai MCP Pemprov Sulsel mengalami kenaikan drastis.

BACA JUGA:  Gubernur Sulsel Tegas, Minta Pj Sekda Sulsel Berikan yang Terbaik

”Alhamdulillah,” ucapnya.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya