Bone Bermimpi Jadi Sentra Cabai Nasional, Daerah Lain di Sulsel Wajib Sontek

Bone Bermimpi Jadi Sentra Cabai Nasional, Daerah Lain di Sulsel Wajib Sontek - GenPI.co SULSEL
Kabupaten Bone di Sulawesi Selatan bermimpi menjadi daerah sentra produksi cabai di Sulsel, bahkan nasional. (Foto ilustrasi: Antara)

”Ke depan diharapkan Bone dapat menjadi sentra cabai,” harapnya.

Fashar juga meminta para penyuluh mendorong para petani dan memberi contoh sejumlah desa yang sudah berhasil.

”Kalau ini bergerak dan berkesinambungan, kita dapat melakukan swasembada pangan, khususnya komoditas cabai,” pungkas dia. (ant)

BACA JUGA:  Pamer Songkok Bone, Istri Gubernur Sulsel Bawa Pulang Penghargaan Bergengsi

Video seru hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya