Dipecat DPD Demokrat Sulsel, Amirullah Beri Pengakuan Mengejutkan

Dipecat DPD Demokrat Sulsel, Amirullah Beri Pengakuan Mengejutkan - GenPI.co SULSEL
Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono. (Foto ilustrasi: Antara)

GenPI.co Sulsel - Tiga ketua Dewan Pimpinan Cabang atau DPC dipecat DPD Partai Demokrat Sulsel. Salah satu yang dipecat Amirullah Nur memberikan pengakuan mengejutkan.

Amirullah Nur merupakan mantan Ketua DPC Maros.

Dua rekannya yang turut dipecat adalah Jefri Timbo dari DPC Talakar dan Irmawati Syahrir dari DPC Barru.

BACA JUGA:  Panas! Ketua DPD Partai Demokrat Sulsel Pecat 3 Kader Daerah

Dirinya membenarkan bahwa telah dipecat oleh Ketua DPD Demokrat Sulsel Ni’matullah.

”Benar, sudah saya baca suratnya,” katanya, Rabu (3/8) sore.

BACA JUGA:  Mantan Kader Demokrat Sulsel Gabung, Partai Golkar Untung Besar

Usai dipecat, dirinya memberikan pengakuan cukup mengejutkan.

Bagaimana tidak, Amirullah ternyata sengaja tak menjalankan perintah ketua DPD Demokrat Sulsel itu.

BACA JUGA:  Lompat ke Golkar, Demokrat Batalkan IAS Jadi Pemimpin Sulsel

”Saya enggak mau dengar dia,” ungkapnya.


Artikel ini sudah tayang di JPNN.com dengan judul: Dipecat Sebagai Ketua DPC Demokrat, Amirullah Ogah Tunduk pada Pemimpin yang Baru

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya